Selasa, 04 Agustus 2015

Pengantar Pembelajaran Anekdot

Pengantar Pembelajaran Anekdot

Selamat mengikuti panduan belajar Pelajaran Bahasa Indonesia SMA Kelas X semester 1

A. Daftar Kata: aneh, unik, istimewa, khusus, lucu, kocak
Dapatkah kalian membedakan kata-kata berikut ini? Buatlah kalimat dengan menggunakan kata tersebut!

B. Kenalilah sosok tokoh berikut ini: Mohammad Hatta, BJ Habibi, Bung Tomo, Jenderal Sudirman, KH Agus Salim, R.A.Kartini
Adakah hal-hal yang menarik dari tokoh tersebut? Deskripsikan dalam beberapa kalimat, sosok tokoh itu berdasarkan informasi yang kalian peroleh dari berbagai sumber.

C.Siapkan dan bacalah Kamus Besar Bahasa Indonesia terbitan Balai Pustaka. Carilah makna kata 'anekdot'!
(lihat halaman 47 kiri atas-kutip makna 'anekdot''

D. Gunakan buku sumber untuk mendalami materi Anekdot!  Dapatkah kalian menemukan berbagai kisah, apa kesan kalian setelah membacanya?

(untuk siswa SMAN 2 Kotabumi Lampung Utara - 5 Agustus 2015- Abdining Rahsa Jati,Adam Sokhib,Adhisy Dyah Arrum,dan kawan-kawan)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar